May 7, 2022 | BPS Activities
Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Tana Toraja melaksanakan pelatihan petugas Sensus Penduduk 2020 Lanjutan dengan pembelajaran secara tatap muka yang diselenggarakan di Hotel Sahid Toraja dan Hotel Pantan Makale. Kegiatan ini dilaksanakan dalam 2 gelombang selama 4 hari efektif yaitu:
· Gelombang 1 pada tanggal 7-10 Mei 2022
· Gelombang 2 pada tanggal 11-14 Mei 2022
Kegiatan pelatihan ini bertujuan agar para petugas Sensus Penduduk 2020 Lanjutan nanti dapat memahami dengan baik dan benar mengenai konsep dan definisi pada setiap pertanyaan dalam kuesioner Sensus Penduduk 2020 Lanjutan serta memahami Standar Operasional Prosedur (SOP) yang telah ditetapkan dalam pelaksanaan Sensus Penduduk 202 Lanjutan.
Related News
Supervisi Sensus Penduduk 2020 Lanjutan
Pemutakhiran Sensus Penduduk 2020 Lanjutan
Pelatihan Calon Petugas Pengolahan Sensus Pertanian 2023
Koordinasi Pada Tingkat Kecamatan dan Lembang/Kelurahan Dalam Rangka Sensus Penduduk 2020 Lanjutan
Pelatihan Petugas Pencacahan Lengkap Sensus Pertanian 2023 di BPS Kabupaten Tana Toraja
Pelatihan Petugas SITASI 2021
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tana Toraja
Jl. Tongkonan Ada' Makale Tana Toraja Sulawesi Selatan
Telp (0423) 24150
Faks (0423) 24150
Mailbox : bps7318@bps.go.id